Bermain di Desa Tertinggi Wae Rebo 3D 2N

Harga

Rp1,700,000

Waerebo merupakan kampong adat di Manggarai yang masih dihuni yang tetap menjaga kelestariannya sampai saat ini. Wae Rebo mempunyai rumah yang sangat khas berbentuk kerucut yaitu Mbaru Niang. Pada 2008  Mbaru Niang direvitalisasi dengan bantuan dari beberapa donor. Proses revitalisasi dilakukan sepenuhnya orang warga lokal sehingga keasliannya masih tetap terjaga. Pada 27 Agustus 2012 UNESCO menganugrahi Waerebo sebagai peraih Awards for Cultural Heritage Conservation untuk daerah Asia Pasific yang merupakan penghargaan tertinggi dalam bidang konservasi warisan budaya. Jadi tunggu apalagi? Ayo ke Wae Rebo bareng ayojalan

Included/Excluded

  • Transportasi Labuan Bajo – Denge PP
  • Penginapan di Wae Rebo (di dalam Mbaru Niang)
  • Izin Wae Rebo
  • Sumbangan upacara adat Waelu’u
  • Makan 5x
  • Kopi dan teh di Wae Rebo
  • Dokumentasi
  • Guide Lokal & tour leader
  • Transport ke meeting point
  • Kegiatan di luar jadwal perjalanan
  • Asuransi
  • Item yang tidak disebutkan diatas
  • Porter pribadi
  • Ojek menuju pos 1

Tour Plan

1 Keberangkatan

Kumpul di Meeting Point Labuan Bajo (Bandara Komodo, 23.00)

Berangkat menuju desa Denge

2 Wae Rebo

Sarapan

Istirahat

Makan Siang

Persiapan menuju Wae Rebo

Perjalanan menuju Wae Rebo

Upacara Waelu’u

Enjoy Wae Rebo

Makan malam

Ngobrol santai dengan orang Wae Rebo

Istirahat

3 Pulang

Bangun

Enjoy Wae Rebo

Sarapan pagi

Persiapan menuju Denge

Perjalan turun menuju Denge

Istirahat di Denge

Perjalanan menuju Labuan Bajo

Perjalanan menuju pulang

Booking Yuk!

Gak Perlu Ragu, Waktu Tak Bisa Kembali! DP Sekarang, Sisanya Bisa Dicicil Tanpa Bunga, liburan impianmu sudah menanti!

SEAT TERSEDIA

Open chat
1
Scan the code
Hallo
Ada yang bisa kami bantu?